3D MAX

3D MAX adalah program modeling dan rendering yang dapat di gunakan sebagai alat bantu untuk membuat pisualisasi arsitektural, saat ini terdapat beberapa versi 3d max antara lain : Versi 6,7,8,9,10,11
User inter face ( tampilan wajah )
1. Menu bar
    Berfungsi untuk menu utama program yang terdiri dari menu-menu turunan, semua perintah di 3d max dapat di axes lewat sini
2. Window / crossing selection toogle
    Toogle antara perintah window atau crossing
3. Snap tools
    Berbagai macam fungsi snap
4. Command panel
Yang terdiri dari create, modify, hierarchy motion, display dan utilities
5. Object categoris
      Turunan dari command panels
6. Rollout
      Turunan dari object categories
7. Active viewport
      Daerah kerja yang di bagi berdasarkan sudut pandang
8. Viewport navigation controls
      Fungsi-fungsi modifikasi viewport, pan, dan zoom
9. Animation playback controls
      Fungsi control animasi 10. Animation keying controls Fungsi kayframe animasi
11.Absolute/ relative coordinate toogle and coordinate display
      Fungsi tampilan koordinat object
12. Max script mini-listener
      Command line untuk memasukan perintah dalam max scrip
13. Track bar
14. Time slider
15. Main toolbar
     Toolbar pertama yang berisi tombol-tombol yang sering di akses

0 komentar:

Posting Komentar